Ajeng adalah kandang berkaki dengan model jeruji yang lazim digunakan dalam kontes Ayam Pelung, ajeng juga digunakan sebagai peralatan dalam kontes ayam pelung, sehingga menjadi penting untuk dimiliki setiap pemilik ayam pelung guna membiasakan ayam pelung terhadap kondisi kontes.
Berikut adalah Disain dan ukuran Ajeng standard HIPPAPI JATENG. HIPPAPI Provinsi Jawa Tengah menhimbau untuk menstandarkan disain dan ukuran untuk memudahkan inventory lapangan, sehingga pada saat ada event besar yang membutuhkan Ajeng dalam jumlah banyak dapat saling mengisi satu sama lain antar daerah di Jawa Tengah.
Tinggi total 170cm da di cat dengan warna hijau muda